[Ubuntu] Mengendalikan Compiz Lewat Terminal

Sebelumnya saya minta maaf jika judulnya terlalu "provokatif". Pada kesempatan kali ini, saya hanya ingin membagi info ringan kepada teman-teman tentang bagaimana cara mengaktifkan dan menon-aktifkan Compiz lewat Terminal. Oh iya, selain lewat Terminal, perintah (command) berikut juga bisa dieksekusi lewat jendela "Run Application" (Alt + F2).


Mengaktifkan Compiz:
compiz --replace

Menon-aktifkan Compiz:
metacity --replace

Memakai Emerald sebagai window decorator:
emerald --replace
pkill gtk-window-decorator


Menggunakan gtk-window-manager sebagai window decorator (mematikan Emerald):
gtk-window-decorator --replace
pkill emerald


Semoga bermanfaat.

6 comments :

blutux mengatakan...

apa ini berlaku wat maverick?
aku coba yg paling bawah kog ga bisa

Damar Riyadi mengatakan...

@Blutux: G bisanya gmana??? Apakah ada pesan errornya???

blutux mengatakan...

loadingnya lama bgt 1 jam lebih ga da perubaghan.

Damar Riyadi mengatakan...

@blutux: Apakah kisanak menjalankan perintah ini via Terminal? Kalo ya seharusnya ada pesan (error) yg muncul ...

blutux mengatakan...

emerald --replace trus enter

setelah tu kosong ga da pa"

tuttup trminal pke X disudut kanan atas

Damar Riyadi mengatakan...

@Blutux: Mmmm ... kasus yg aneh, pastikan emerald sudah terinstal di komputer kisanak ...

Posting Komentar