Scribus adalah aplikasi yang memfokuskan diri pada pembuatan halaman koran atau semisalnya. Ringkasnya, Scribus adalah aplikasi alternatif untuk Adobe Pagemaker (sekarang InDesign) yang sudah cukup populer di kalangan publisher majalah atau koran.
Para pengguna Ubuntu dapat menginstal versi terbaru Scribus (via PPA) dengan cara sebagai berikut:
Buka Terminal dan ketik:
sudo add-apt-repository ppa:scribus/ppa sudo apt-get update sudo apt-get install scribus-trunk
Sedangkan bagi teman-teman yang tidak mempunyai koneksi Internet di Ubuntu-nya, silakan klik di sini untuk panduan men-download secara manual dari PPA Launchpad.
Semoga bermanfaat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar