Fitur dari LinBerry:
- Melakukan backup
- Mengatur kontak
- Instal dan hapus aplikasi
- Menggunakan BlackBerry sebagai modem
LinBerry masih dalam tahap alpha, masih butuh banyak perbaikan dan penambahan fitur untuk mencapai versi final. Berikut beberapa fitur yang akan ditambahkan di pengembangan berikutnya:
- Kemampuan untuk meng-upgrade OS
- Melakukan reset memori
- Sinkronisasi dengan Evolution dan Thunderbird Lightning
- Dukungan multi bahasa
- Dan masih banyak lagi
- Blackberry Gemini 8520
- Javelin 8900
- Bold 9000
- Bold 9650
- Curve 8310
Instalasi LinBerry di Ubuntu
Para pengguna Ubuntu harus mengunduh file *.deb Linberry di sini (berbahasa Spanyol). Setelah proses unduh selesai, ekstrak file sehingga kalian memperoleh file-file *.deb, lalu ketik perintah berikut untuk menginstal:
sudo dpkg -i *.deb sudo apt-get -f installLinBerry juga menyediakan paket instalasi untuk distribusi berbasis RPM seperti Fedora, silakan kunjungi tautan di atas.
Gunakan dengan resiko Anda tanggung sendiri :p
dada
BalasHapusgak bisa buat pearl ya
BalasHapusBelum diuji di pearl gan, bukan berarti gak bisa. Silakan dicoba :D
BalasHapuscuman bisa untuk linux 32 bit ya
BalasHapusYoi gan.
BalasHapuskok gak bisa d download ya gan?
BalasHapusg bs di download nich
BalasHapus